Mengapa Sekarang Banyak Pahlawan Wanita di Film Hollywood?
Monday, July 9, 2018
Quote:
Dari Star Wars, Wonder Woman, sampai Ocean's 8. Akhir-akhir ini kita bisa melihat suatu trend di industri film hollywood dengan semakin maraknya film-film yang menampilkan pahlawan wanita kuat jika dibandingkan dengan dulu.
Trend ini membuat industri film yang berskala besar untuk mulai menampilkan sosok wanita yang mandiri dan tidak melulu menjadi objek romance untuk pahlawan pria.
Film seperti Tomb Rider, Ocean's 8, dan Alita Battle Angel yang rilis tahun ini telah membuktikan bahwa trend ini masih dalam masa awal kemajuan dalam kurva product life cycle. Ini berarti layar perak akan semakin diramaikan oleh pahlawan wanita di tahun-tahun yang akan datang.
Kira-kira, apa sih yang menyebabkan trend ini dalam industri perfilman Hollywood? Yuk kita lihat satu-satu!
:ilovekaskus:2thumbup
Trend ini membuat industri film yang berskala besar untuk mulai menampilkan sosok wanita yang mandiri dan tidak melulu menjadi objek romance untuk pahlawan pria.
Film seperti Tomb Rider, Ocean's 8, dan Alita Battle Angel yang rilis tahun ini telah membuktikan bahwa trend ini masih dalam masa awal kemajuan dalam kurva product life cycle. Ini berarti layar perak akan semakin diramaikan oleh pahlawan wanita di tahun-tahun yang akan datang.
Kira-kira, apa sih yang menyebabkan trend ini dalam industri perfilman Hollywood? Yuk kita lihat satu-satu!
:ilovekaskus:2thumbup
Quote:
1. MENENTANG ARCHETYPES KUNO
Karakter-karakter dalam medium apapun memiliki pola teretentu. Apapun ceritanya, siapapun yang mengarang, mereka cenderung mengikuti suatu pola tertentu yang membentuk sifat dan aksi karakter tersebut. Pola karakter tersebut dibagi menjadi "archetypes" untuk mendefinisikan sekelompok pola dalam karakter yang memiliki peran yang serupa.
Dalam kisah kuno seperti "Odyssey" karya Homer, karakter perempuan sering dimasukkan dalam archetype "feminine" yang terbagi menjadi:
Damsel in distress: Karakter yang terjebak atau dalam bahaya sehingga harus ditolong oleh pahlawan
Lover: Karakter yang mencintai pahlawan dalam cerita dengan sangat kuatnya sehingga sering berakhir dengan tragedi
Enchantress: Karakter yang menggoda pahlawan ke ambang kehancuran
Earth mother: Karakter yang keibuan
Jarang sekali kita menemukan pahlawan perempuan yang kuat dalam literatur kuno. Bahkan dalam film modern seperti Harry Potter, penggambaran Hermione adalah sebagai "si bijak" yang fungsinya dalam cerita adalah untuk membantu Harry yang lebih berani dan tidak berpikir panjang. Ini berarti karakter perempuan jarang mengalami perkembangan atau perubahan karakter dalam film karena mereka lebih sering menjadi supporting karakter untuk pahlawan pria dalam menghadapi tantangan.
Terus menerus menampilkan karakter yang mengikuti archetype yang sudah tidak terhitung seringnya digunakan akan membuat kejenuhan. Untuk alasan yang paling mendasar, banyak film akhir-akhir ini lebih sering menaruh pahlawan perempuan sebagai karakter utama yang memiliki kelebihan dan kekurangan "Hero" archetype untuk menciptakan sesuatu yang membuat film mereka berbeda dengan film yang lain.
Spoiler for spoiler:
Karakter-karakter dalam medium apapun memiliki pola teretentu. Apapun ceritanya, siapapun yang mengarang, mereka cenderung mengikuti suatu pola tertentu yang membentuk sifat dan aksi karakter tersebut. Pola karakter tersebut dibagi menjadi "archetypes" untuk mendefinisikan sekelompok pola dalam karakter yang memiliki peran yang serupa.
Dalam kisah kuno seperti "Odyssey" karya Homer, karakter perempuan sering dimasukkan dalam archetype "feminine" yang terbagi menjadi:
Damsel in distress: Karakter yang terjebak atau dalam bahaya sehingga harus ditolong oleh pahlawan
Lover: Karakter yang mencintai pahlawan dalam cerita dengan sangat kuatnya sehingga sering berakhir dengan tragedi
Enchantress: Karakter yang menggoda pahlawan ke ambang kehancuran
Earth mother: Karakter yang keibuan
Jarang sekali kita menemukan pahlawan perempuan yang kuat dalam literatur kuno. Bahkan dalam film modern seperti Harry Potter, penggambaran Hermione adalah sebagai "si bijak" yang fungsinya dalam cerita adalah untuk membantu Harry yang lebih berani dan tidak berpikir panjang. Ini berarti karakter perempuan jarang mengalami perkembangan atau perubahan karakter dalam film karena mereka lebih sering menjadi supporting karakter untuk pahlawan pria dalam menghadapi tantangan.
Terus menerus menampilkan karakter yang mengikuti archetype yang sudah tidak terhitung seringnya digunakan akan membuat kejenuhan. Untuk alasan yang paling mendasar, banyak film akhir-akhir ini lebih sering menaruh pahlawan perempuan sebagai karakter utama yang memiliki kelebihan dan kekurangan "Hero" archetype untuk menciptakan sesuatu yang membuat film mereka berbeda dengan film yang lain.
Quote:
2. PERGERAKAN MENUJU KESETARAAN
Spoiler for spoiler:
[left]
Keseteraan gender adalah hal yang sudah cukup lama sering diserukan di negara barat. Namun, pergerakan itu baru-baru ini semakin mendapatkan momentum dengan banyaknya poin ketidak-adilan baru yang diangkat dan di-titik beratkan. Hal ini tidak terkecuali dengan industri Hollywood.
Harvey Weinstein dan Johnny Depp adalah 2 contoh aktor besar yang karirnya kini tenggelam karena terjebak kasus pelecahan seksual dan kekerasan dalam rumah tangga. Daftar tuduhan atas aktor dan direktor film besar dalam Hollywood yang melakukan pelecehan seksual selama karirnya di dunia perfilman dengan memanfaatkan kekuasaan mereka semakin bertambah.
Hal ini menaruh spotlight pada industri Hollywood yang sangat tidak bersahabat dan timpang bagi perempuan. Akhirnya banyak studio yang berusaha memperbaiki situasi ini dengan lebih sering memberi peran utama ke aktris dan direktor perempuan untuk memproduksi film-film yang menampilkan perempuan yang kuat juga.
Keseteraan gender adalah hal yang sudah cukup lama sering diserukan di negara barat. Namun, pergerakan itu baru-baru ini semakin mendapatkan momentum dengan banyaknya poin ketidak-adilan baru yang diangkat dan di-titik beratkan. Hal ini tidak terkecuali dengan industri Hollywood.
Harvey Weinstein dan Johnny Depp adalah 2 contoh aktor besar yang karirnya kini tenggelam karena terjebak kasus pelecahan seksual dan kekerasan dalam rumah tangga. Daftar tuduhan atas aktor dan direktor film besar dalam Hollywood yang melakukan pelecehan seksual selama karirnya di dunia perfilman dengan memanfaatkan kekuasaan mereka semakin bertambah.
Hal ini menaruh spotlight pada industri Hollywood yang sangat tidak bersahabat dan timpang bagi perempuan. Akhirnya banyak studio yang berusaha memperbaiki situasi ini dengan lebih sering memberi peran utama ke aktris dan direktor perempuan untuk memproduksi film-film yang menampilkan perempuan yang kuat juga.
Quote:
3. REPRESENTASI DAN INSPIRASI
Spoiler for spoiler:
[left]
Nyatanya, sulit bagi kita untuk merasa bagai pahlawan ketika kita tidak pernah melihat pahlawan yang menyerupai kita. Memang tidak ada salahnya kita mengagumi tokoh dengan gender yang berbeda dengan kita, tapi mereka tidak dapat merepresentasikan identitas kita. Pahlawan pria tidak akan melewati kesulitan, beban, dan halangan yang dilewati perempuan dan mungkin juga sebaliknya.
Berhubungan dengan poin sebelumnya tentang ketidak-adilan, representasi yang kuat dalam media menjadi semakin penting mengingat keadaan sosial yang sering tidak adil dan berbahaya terhadap perempuan. Dengan menampilkan pahlawan yang secara rupa dan perilaku seperti perempuan yang kuat, hal ini akan membuat penonton perempuan menjadi lebih terinspirasi untuk menjadi orang yang kuat juga. Sebagaimana ane dan agan meresa terinspirasi oleh Superhero yang rupa dan perilakunya menyerupai cowok.
Nyatanya, sulit bagi kita untuk merasa bagai pahlawan ketika kita tidak pernah melihat pahlawan yang menyerupai kita. Memang tidak ada salahnya kita mengagumi tokoh dengan gender yang berbeda dengan kita, tapi mereka tidak dapat merepresentasikan identitas kita. Pahlawan pria tidak akan melewati kesulitan, beban, dan halangan yang dilewati perempuan dan mungkin juga sebaliknya.
Berhubungan dengan poin sebelumnya tentang ketidak-adilan, representasi yang kuat dalam media menjadi semakin penting mengingat keadaan sosial yang sering tidak adil dan berbahaya terhadap perempuan. Dengan menampilkan pahlawan yang secara rupa dan perilaku seperti perempuan yang kuat, hal ini akan membuat penonton perempuan menjadi lebih terinspirasi untuk menjadi orang yang kuat juga. Sebagaimana ane dan agan meresa terinspirasi oleh Superhero yang rupa dan perilakunya menyerupai cowok.
Quote:
4. MASIH JAUH LEBIH BANYAK PAHLAWAN LAKI-LAKI
Spoiler for spoiler:
[left]
Meski dengan banyaknya film yang menampilkan pahlawan perempuan dalam film Hollywood akhir-akhir ini, film yang menampilkan pahlawan pria masih jauh lebih banyak.
Fakta ini tidak hanya menitik beratkan pada pentingnya representasi di poin sebelumnya, namun juga berarti bahwa aktris lebih sulit mendapat pekerjaan karena studio lebih membutuhkan aktor. Hal ini juga membuat situasi pekerjaan yang tidak adil karena aktris harus berusaha bekerja dan mencari pekerjaan daripada aktor meski dengan bayaran yang sama atau bahkan lebih sedikit.
Diharapkan dengan mulai banyaknya film dengan budget besar yang menampilkan pahlawan perempuan, akan semakin banyak lapangan pekerjaan bagi aktris untuk mengimbangi ketimpangan yang ada
Meski dengan banyaknya film yang menampilkan pahlawan perempuan dalam film Hollywood akhir-akhir ini, film yang menampilkan pahlawan pria masih jauh lebih banyak.
Fakta ini tidak hanya menitik beratkan pada pentingnya representasi di poin sebelumnya, namun juga berarti bahwa aktris lebih sulit mendapat pekerjaan karena studio lebih membutuhkan aktor. Hal ini juga membuat situasi pekerjaan yang tidak adil karena aktris harus berusaha bekerja dan mencari pekerjaan daripada aktor meski dengan bayaran yang sama atau bahkan lebih sedikit.
Diharapkan dengan mulai banyaknya film dengan budget besar yang menampilkan pahlawan perempuan, akan semakin banyak lapangan pekerjaan bagi aktris untuk mengimbangi ketimpangan yang ada
Quote:
Nah, kira-kira begitu alasan akhir-akhir ini mulai banyak film hollywood yang menampilkan pahlawan perempuan menurut analisa ane.
Ane pribadi melihat ini sebagai perubahan yang positif, dan ane berharap akan semakin banyak pahlawan perempuan yang ane sebagai cowok juga bisa idolakan :kisss:malus.
Kira-kira siapa karakter pahlawan perempuan yang ente suka dan kenapa gan? Silahkan taruh di komen section :ilovekaskuss
Ane pribadi melihat ini sebagai perubahan yang positif, dan ane berharap akan semakin banyak pahlawan perempuan yang ane sebagai cowok juga bisa idolakan :kisss:malus.
Kira-kira siapa karakter pahlawan perempuan yang ente suka dan kenapa gan? Silahkan taruh di komen section :ilovekaskuss
Spoiler for Sumber:
Gambar: Google Image Searcg
Konten:
Analisa & pandangan pribadi
Pakistan Today
TMJ 4
Movie Insider
[url=https://www.ranker.com/list/famous-people-charged-with-sex-crimes/celebrity-lists][url=https://www.slideshare.net/ccoursey/odyssey-02archetypes]Odyssey Archetypes[/url][/url]
Konten:
Analisa & pandangan pribadi
Pakistan Today
TMJ 4
Movie Insider
[url=https://www.ranker.com/list/famous-people-charged-with-sex-crimes/celebrity-lists][url=https://www.slideshare.net/ccoursey/odyssey-02archetypes]Odyssey Archetypes[/url][/url]
Quote:
THREAD ANE YANG LAIN
Film Spider-Man yang akan hadir pada 2017!! HT
Seberapa Kuat-sih Superman? HT
Ini Dia Penampakan Spider-Man yang baru!! HT
Karakter-Karakter yang pernah mengalahkan Batman HT
Film Kembar Yang Muncul di Tahun Yang Sama HT
Kupas Tuntas Trailer Civil War yang TERBARU HT
Star Wars: Fenomena TR-8R yang menghebohkan netizen HT
Perseturuan dibalik film MarvelHT
Apa yang mungkin terjadi di Captain America: Civil War HT
Dunia Marvel Telah Berubah!!!HT
Ranking Kekuatan Karakter Marvel ComicHT
Ranking Kekuatan Karakter DC ComicHT
Apa yang mungkin terjadi pada MCU tahap 4?HT
Villain Batman Terbaik!!HT
Macam-Macam Buster Armor Iron ManHT
Superhero Wanita Terbaik HT
Karakter superhero yang tidak datang dari komik HT
Lovecraftian: Horror Kosmik dalam Film dan Anime HT
5 Tipe Gamer Online yang Selalu ada di Tim Lo HT
Doyan Film Horror? Ketahui juga Sub-Genre nya! HT
Fenomena Tik Tok: Salah, Benar, atau Berbeda? HT
Film Spider-Man yang akan hadir pada 2017!! HT
Seberapa Kuat-sih Superman? HT
Ini Dia Penampakan Spider-Man yang baru!! HT
Karakter-Karakter yang pernah mengalahkan Batman HT
Film Kembar Yang Muncul di Tahun Yang Sama HT
Kupas Tuntas Trailer Civil War yang TERBARU HT
Star Wars: Fenomena TR-8R yang menghebohkan netizen HT
Perseturuan dibalik film MarvelHT
Apa yang mungkin terjadi di Captain America: Civil War HT
Dunia Marvel Telah Berubah!!!HT
Ranking Kekuatan Karakter Marvel ComicHT
Ranking Kekuatan Karakter DC ComicHT
Apa yang mungkin terjadi pada MCU tahap 4?HT
Villain Batman Terbaik!!HT
Macam-Macam Buster Armor Iron ManHT
Superhero Wanita Terbaik HT
Karakter superhero yang tidak datang dari komik HT
Lovecraftian: Horror Kosmik dalam Film dan Anime HT
5 Tipe Gamer Online yang Selalu ada di Tim Lo HT
Doyan Film Horror? Ketahui juga Sub-Genre nya! HT
Fenomena Tik Tok: Salah, Benar, atau Berbeda? HT