Cita Rasa Kearifan Budaya Lokal Yang Mulai Pudar #IniIndonesiaku
Friday, August 31, 2018
Quote:
Kalau dulu sewaktu masih kecil, budaya Indonesia masih sangat kental dan terpandang di masyarakat tanpa membeda-bedakan golongan tertentu.
Melihat semakin berkembangnya era globalisasi di segala bidang, terutama infrakstruktur transportasi dan telekomunikasi yang semakin canggih justru menggeser kearifan lokal masyarakat Indonesia ke arah yang lebih sempit. Masyarakat menjadi individualistis, apatis dan tidak memandang nilai sopan santun dalam beragama maupun bersosialisasi.
Quote:
Melihat semakin berkembangnya era globalisasi di segala bidang, terutama infrakstruktur transportasi dan telekomunikasi yang semakin canggih justru menggeser kearifan lokal masyarakat Indonesia ke arah yang lebih sempit. Masyarakat menjadi individualistis, apatis dan tidak memandang nilai sopan santun dalam beragama maupun bersosialisasi.
Quote:
Ambil contoh, dari hal yang paling kecil saja, tradisi salim yang sudah mulai jarang ditemukan di generasi milenial. Dulu sebelum berangkat ke sekolah, kami selalu pamit dan salim kepada orang tua sebagai bukti bahwa kita menghormati mereka serta merupakan ungkapan doa dan kasih sayang kita kepada mereka, begitupun sebaliknya.
Budaya ini di beberapa kota besar sepertinya sudah hilang, bahkan generasi muda sudah tidak memperhatikan tradisi ini, berangkat sekolah yang penting diantar dan dapat uang jajan. Atau justru menertawai teman lain yang cium tangan orang tua ketika diantar, seakan-akan hal itu sudah kuno.
Quote:
Budaya ini di beberapa kota besar sepertinya sudah hilang, bahkan generasi muda sudah tidak memperhatikan tradisi ini, berangkat sekolah yang penting diantar dan dapat uang jajan. Atau justru menertawai teman lain yang cium tangan orang tua ketika diantar, seakan-akan hal itu sudah kuno.
Quote:
Permisi, Terima kasih, Sama-Sama, Maaf, Hati-Hati, dan Tolong menjadi kata-kata yang kaku untuk diucapkan. Mungkin bagi sebagian kecil orang masih memegang erat kata-kata yang mencerminkan sopan santun budaya kita ini.
Kebanyakan malah menganggap hal ini hanya formalitas saja :hammers Masyarakat mulai gengsi mengucapkan kata-kata ini seakan-akan orang yang mengucapkan hal ini dicap kampungan, lebay, sok kenal.
Quote:
Kebanyakan malah menganggap hal ini hanya formalitas saja :hammers Masyarakat mulai gengsi mengucapkan kata-kata ini seakan-akan orang yang mengucapkan hal ini dicap kampungan, lebay, sok kenal.
Quote:
Miris ? iya . Zaman sekarang lebih menjunjung tinggi ucapan kebencian di media sosial daripada nilai-nilai moral sopan santun, mencela seenaknya baik didunia nyata maupun online, tidak peduli dengan gotong royong dan musyawarah mufakat yang terkesan aneh, lebih memilih lo lo gue gue dan bodo amat dengan apa yang terjadi.
Padahal itu budaya Indonesia yang perlu dilestarikan, apalagi untuk generasi muda sebagai penerus bangsa harusnya menjaga dan melestarikan kebudayaan bangsa Indonesia sehingga jati diri kita sebagai bangsa Indonesia tidak luntur.
Quote:
Padahal itu budaya Indonesia yang perlu dilestarikan, apalagi untuk generasi muda sebagai penerus bangsa harusnya menjaga dan melestarikan kebudayaan bangsa Indonesia sehingga jati diri kita sebagai bangsa Indonesia tidak luntur.
Quote:
Perkembangan zaman jangan sampai mengubah kultur budaya bangsa, apalagi jika diri sendiri ikut larut terlena dan meninggalkan kebudayaan bangsa.
So, ajarilah generasi muda untuk tetap menjaga budaya bangsa agar tidak punah dan menjadi cerita belaka saja.
Gimana tanggapan kalian ? langsung aja komen dibawah :cendols
So, ajarilah generasi muda untuk tetap menjaga budaya bangsa agar tidak punah dan menjadi cerita belaka saja.
Gimana tanggapan kalian ? langsung aja komen dibawah :cendols
Spoiler for Sumber:
Sumber penulisan : opini ts
Sumber gambar : google images