Sisi positif dari kemarahan
Monday, December 17, 2018

Kemaran sering kali kita kaitkan dengan pandangan negatif, soalnya kemarahan kita anggap sebagai awal kekerasan. Betul memang, namun tidak sepenuhnya.
:matabelo
Ada kalanya marah itu perlu, namun marah yang ane maksud disini adalah kemarahan yang terkontrol.