SEPENGGAL KISAH

Minggu lalu, seseorang membawakanku sebungkus kopi aceh. Katanya, ini adalah kopi ternikmat sepanjang ia mengenal kopi.
Lalu aku bergegas ke dapur, mengambil dua mug dan sebuah sendok kecil yang biasa kugunakan untuk meracik kopi hitam kesukaanku. Kuseduh serbuk kopi yang sudah kumasukkan ke dalam dua mug yang hampir usang itu. Lalu kemudian kepulan asap mengangkasa. Satu seduhan kopi pahit dan satunya lagi sedang, siap untuk kami nikmati seraya bercengkerama di halaman rumah.

.
.
"U...selengkapnya

Related Posts

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel