Dunia Terbalik Indonesia
Thursday, February 14, 2019

Quote:
Sadar tidak jika Indonesia hari ini banyak yang terbalik? Maksudnya bagaimana? Ya terbalik. Hitam jadi putih, putih jadi hitam. benar jadi salah, salah jadi benar. Norma, sopan santun, bahkan adat tidak lagi dianggap. Orang yang ingin berkebudayaan dika-katai dengan bahasa yang kasar. Lalu mau dibawa kemana bangsa ini?
[img...selengkapnya