Samsung Galaxy S10 5G: Dukung Teknologi 5G & Tawarkan Layar Lebih Besar
Thursday, February 21, 2019
Selain tiga seri Galaxy S10 yang dirilis secara global dan Galaxy Fold, Samsung menawarkan satu varian khusus yang mengusung teknologi 5G. Disebut Galaxy S10 5G, smartphone ini memiliki spesifikasi yang berbeda dibanding saudaranya.
[QUOTE]Smartphone 5G pertama Samsung
