Simak Fotografi Miniatur Karya Seniman Jepang Ini, Out of the Box Gan!
Thursday, February 7, 2019
Fotografi emang bisa menghasilkan kreatifitas tersendiri bagi para penikmatnya. Bahkan fotografi pun juga bisa banget dieskplor dan menghasilkan berbagai macam cabang. Salah satunya adalah fotografi mainan yang mungkin masih terdengar asing.