5 Alasan Juventus Dan Barcelona Harus Bertemu Di Final Liga Champions Musim Ini
Sunday, March 24, 2019

Undian perempat final Liga Champions sudah dilakukan. Hasilnya adalah Tottenham vs Manchester City, Juventus vs Ajax, Manchester United vs Barcelona, Liverpool vs Porto. Ada satu hal yang menarik, dua klub yang dikatakan banyak orang mempunyai potensi terbesar untuk juara, yaitu Juventus dan Barcelona berpeluang untuk bertemu di partai final dan menjadi final ul...selengkapnya