Dua Pabrikan Ini Rilis Microsd Berkapasitas 1 TB
Tuesday, March 5, 2019
Pameran teknologi yang digelar di Barcelona, Spanyol, menjadi momentum bagi para vendor untuk meluncurkan ponsel baru dengan teknologi terbaru dan aksesoris pendukungnya, termasuk kartu microSD. Pada ajang ini, dua perusahaan komponen memori, Micron dan Sandisk, meluncurkan kartu memori berkapasitas gede.
[center][size=4][font=Comic Sans MS][color=#2a2a2a][img]http://bit.ly/2HcDqBA...selengkapnya