Hukuman-Hukuman Nyeleneh Buat Para Koruptor Yang Gak Akan Mungkin Terealisasi
Sunday, March 24, 2019
[center]
[font=Courier New]
Korupsi adalah sebuah tindakan dari seseorang yang menyimpang dengan penyalahgunaan suatu jabatan untuk mendapat keuntungan pribadi. Ga ada yang membenarkan tindakan korupsi ini. Di negara-negara maju sudah menerapkan hukuman-hukuman yang cukup membuat orang yang akan melakukan korupsi berfikir lebih dari dua kali. Di China, para pelaku korupsi akan di eksekusi mati di depan umu...selengkapnya