Ujian Nasioan Harus di Hapuskan, Ini Alasan Ane
Wednesday, March 20, 2019
Ujian Nasional, ini adalah momen paling seram dalam kehidupan seorang siswa yang belajar di Indonesia. Sebenarnya sistem Ujian Nasional ini di terapkan untuk meningkatkan taraf kualitas lulusan sekolah di Indonesia.
Wacana penghapusan Ujian nasional sebenarnya sudah sering di munculkan. Ibarat banjir, wacana ini naik dan surut seiring waktu.