Pada Jamannya, 3 Program Radio Ini Selalu Ditunggu-Tunggu Pemirsanya
Wednesday, July 18, 2018
Quote:
RADIO
Quote:
Radio!!
Siapa sih yang gak tau..?
Semua pasti taulahh...
Dulu radio begitu populer ya gan
Dulu kalau mau dengerin radio harus dicolokkin ke listrik dulu
Namun seiring berkembangnya teknologi sekarang dengerin radio bisa darimana saja, misalnya dari handphone pun kita sudah bisa mendengarkan
Karena sebagian besar handphone sudah memiliki fitur untuk mendengarkan radio secara gratis
Meskipun ada fitur untuk mendengarkan radio, namun orang-orang juga sudah jarang untuk mendengarkannya ya gan
Padahal dulu radio adalah barang istimewa bagi sebagian orang :D
Banyak loh acara-acara yang selalu ditunggu-tunggu oleh pendengar setia..
Kira-kira apa saja ya gan? :D
Quote:
SANDIWARA RADIO
Quote:
Mungkin bagi anak-anak generasi 80-90an yang dulu hobi mendengarkan radio, ini adalah salah satu acara yang ditunggu-tunggu tatkala mendengarkan radio ya gan..
Beberapa sandiwara radio yang melegenda hingga ada yang diangkat ke layar lebar loh gan
Misalnya seperti Saur Sepuh, Misteri Gunung Merapi, Tutur Tinular, Brama Kumbara, Ibuku Sayang Ibuku Malang ,dan berbagai judul lainnya, mewarnai program radio kala itu
Pengiklan pun antre untuk memperkenalkan produknya dalam acara tersebut
Ya tentu karena saking banyaknya yang mendengarkan acara sandiwara radio jadi produk-produk iklan bisa banyak orang yang tau
Namun kayaknya untuk saat ini untuk mencari program sandiwara radio sudah sulit ya gan :(
Quote:
KABAR PASAR
Quote:
Dulu sebelum era berjanya televisi maupun internet seperti sekarang ini, radio menjadi cara untuk orang-orang mengetahui kabar pasar ya gan
Ya, dikarenakan pada waktu itu tidak semua orang memiliki televisi dan radio-pun menjadi alternatif sebagai gantinya
Sesuai nama Programnya Kabar Pasar tentu berisi dengan harga-harga kebutuhan pokok ya gan dan membahas tentang pasar-pasar yang ada di Indonesia
Diacara ini kita bisa tau barang-barang apa saja yang harganya naik ataupun turun dari berbagai pasar yang ada di Indonesia
Mungkin dari kita sudah pernah ada yang mendengarkan? :D
Quote:
REQUEST LAGU & KIRIM SALAM
Quote:
Bahkan sampai saat ini acara kirim salam dan request lagu masih tetap ada ya gan.. :)
Ya, mungkin peminatnya sudah tak lagi ramai seperti dulu lagi
Karena sekarang kalau mau dengerin lagu gak perlu harus meneyetel radio dulu
Tapi ini adalah acara yang selalu ditunggu-tunggu, khususnya bagi anak-anak muda sih
Diacara semacam ini kita bisa kirim salam untuk orang yang dispesialkan, bisa untuk gebetan, temen, saudara. Dll
Kalau jaman dulu sih untuk kirim salam dan request lagu bisa langsung telfon maupun sms ya gan..
Mungkin ada yang pernah kirim salam dan request? :D
Quote:
Di radio aku dengar lagu kesayangmu
Ku telepon di rumahmu sedang apa sayangku
Ku harap engkau mendengar
Dan katakan rindu
-GOMBLOH-
Ku telepon di rumahmu sedang apa sayangku
Ku harap engkau mendengar
Dan katakan rindu
-GOMBLOH-
Quote:
Demikian Thread sederhana dari ane
Kurang dan lebihnya ane mohon maaf gan :kiss
Kurang dan lebihnya ane mohon maaf gan :kiss
Spoiler for BONUS ++:
Quote:
BACA INI JUGAAA GAN...
Konon 4 Pekerjaan Ini Hanya Bisa Dilakukan Oleh Wanita
6 Fakta Sepak Bola Anak-Anak Desa
6 Pelajaran Hidup Dari Lagu Ebiet G Ade
4 Tempat Paling Aman Untuk Bersembunyi Saat Bermain Petak Umpet
Rindu Jogja? Coba Dengerin Lagu Ini...
Beberapa Hal Yang Akan Hilang Saat Kita Menginjak Dewasa
Pesan-Pesan Kehidupan Yang Indah Dari Seorang Cak Nun
6 Petuah Hidup Ir Soekarno Yang Luar Biasa
Jadikanlah Pepatah Jawa Ini Sebagai Bekal Hidup
Pesan-Pesan Gus Dur Yang Akan Mengubah Pandangan Kita Terhadap Kehidupan
5 Momen Dalam Hidup Yang Akan Selalu Terkenang
Meski Jadul, 4 Produk Minuman Indonesia Ini Masih Tetap Eksis
5 Lagu Lawas Iwan Fals Yang Masih Relevan Dengan Keadaan Sekarang
3 Pelajaran Berharga Dari Anak-Anak
Apa Yang Terjadi Hari Ini Tak Akan Berlangsung Selamanya
6 Fakta Sepak Bola Anak-Anak Desa
6 Pelajaran Hidup Dari Lagu Ebiet G Ade
4 Tempat Paling Aman Untuk Bersembunyi Saat Bermain Petak Umpet
Rindu Jogja? Coba Dengerin Lagu Ini...
Beberapa Hal Yang Akan Hilang Saat Kita Menginjak Dewasa
Pesan-Pesan Kehidupan Yang Indah Dari Seorang Cak Nun
6 Petuah Hidup Ir Soekarno Yang Luar Biasa
Jadikanlah Pepatah Jawa Ini Sebagai Bekal Hidup
Pesan-Pesan Gus Dur Yang Akan Mengubah Pandangan Kita Terhadap Kehidupan
5 Momen Dalam Hidup Yang Akan Selalu Terkenang
Meski Jadul, 4 Produk Minuman Indonesia Ini Masih Tetap Eksis
5 Lagu Lawas Iwan Fals Yang Masih Relevan Dengan Keadaan Sekarang
3 Pelajaran Berharga Dari Anak-Anak
Apa Yang Terjadi Hari Ini Tak Akan Berlangsung Selamanya