Jerawat dan Kesehatan Mental


KEHADIRAN jerawat tentu bisa menurunkan tingkat rasa percaya diri Anda karena penampilan menjadi terganggu. Lebih dari itu, jerawat ternyata memiliki dampak pula pada kesehatan mental, terkait persepsi Anda terhadap diri sendiri.

Survei dari University of Limerick mengeksplorasi bagaimana jerawat memengaruhi kesehatan mental seseorang. Terlihat jerawat memberi stigma yang sangat tinggi, menyebabkan tekanan psikologis yang lebih besar pada beberapa orang.  Ia pun menilai tanggapan orang lain tentang penampilan Anda yang berjerawat berpotensi meningkatkan kecemasan dan serangan depresi yang tinggi sebagai hasilnya.

Yang harus dilakukan sebenarnya adalah mengubah pola pikir Anda, yang mana setiap orang pasti pernah memiliki jerawat. Penyebab jerawat pun beragam, mulai dari kurang menjaga kebersihan wajah, faktor stres, hingga ketidakseimbangan hormon.
Sumber lampost.co
http://www.lampost.co/berita-jerawat...an-mental.html

Related Posts

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel