Banyak Masalah? Buat Tulisan Aja
Monday, January 7, 2019
Tertimpa masalah itu memang tak menyenangkan, setiap orang tentunya tak ingin bermasalah dan tak ingin mencari-cari masalah. Namun dalam kenyataannya masalah selalu ada menghampiri dan tak kenal waktu. Tak jarang setiap orang merasa tak nyaman dan tak enak saat masalah itu tiba, berbagai rasa pun seringkali di rasakan mulai dari rasa galau, kecewa dan berbagai perasaan lain yang membuat hidup yang dijalani terasa berat dan malas untuk dijalani.
[center][img]http://bit.ly/2Qw9em4...selengkapnya