Ini Dia Gan, 5 Youtuber Indonesia Review Gadget Terbaik (Versi Ane)
Tuesday, January 8, 2019

Youtuber tekno atau gadget di Indonesia memang tidak seterkenal Youtuber Gaming atau pun Youtuber pamer harta yang punya popularitas yang tinggi kalangan netizen Indonesia. Namun, peran seorang Youtuber tekno atau yang membahas tentang gadget juga penting untuk membantu orang memutuskan akan membeli gadget seperti apa melalui video yang biasanya seperti unboxing atau review. Perkembangan Youtuber tekno bisa dibila...selengkapnya