Jenis-jenis Tindakan Asusila
Sunday, January 27, 2019
Tindakan asusila adalah suatu tindakan yang menyimpang dari norma-norma kesopanan yang berlaku di masyarakat. Perbuatan ini banyak terjadi ditengah-tengah kehidupan masyarakat dimana yang sering tereksploitasi adalah wanita dan anak-anak. Namun, tidak menutup kemungkinan pula bahwa pria pun dapat mengalami tindakan asusila berdasarkan sebab-sebab tertentu.
