Viral, Bawa Dodol dari Kualanamu Kena Tarif Bagasi Rp 2,5 juta
Tuesday, January 29, 2019

Tarif Bagasi Pesawat Lion Air dari Kualanamu berlebihan
Calon penumpang Pesawat Lion Air dan Wings Air masih banyak yang belum mengetahui kebijakan pihak maskapai yang memberlakukan tarif berbayar untuk barang bawaan yang melebihi 7 kilogram Rabu.
Calon penumpangnya adalah Taufik warga Perbaungan yang saat itu bersama dua orang temannya dikenakan tarif bagasi tambahan hampir Rp 2,5 juta oleh p...selengkapnya