Gimana Jadinya Kalau Koleksi Gundam Limited Edition Lo Dipretelin Sama Sodara?
Tuesday, March 12, 2019
Buat para penggemarnya, action figure tentu bukan hanya sekedar mainan ataupun hanya pajangan saja. Karena sejumlah action figure seperti Gundam misalnya butuh perakitan yang cukup menyita waktu. Tapi kira-kira gimana jadinya jika koleksi action figure yang udah susah-susah dirakit malah dipretelin gitu aja sama sodara Agan? Pasti sakittt rasanya!
:cd
[center]Inilah yang terjadi pada seorang pria di Jepang. Saat pulang ke rumah, ia menemukan koleksi action fi...selengkapnya