Mophie Powerstation Keychain: Powerbank Ringkas dengan USB Type-C
Wednesday, March 13, 2019
Bawa baterai dengan kapasitas 1200mAh
Smartphone kekinian saat ini pada umumnya telah dilengkapi dengan konektivitas USB Type-C. Untuk itulah, menyasar pengguna smartphone dengan konektivitas USB Type-C yang sering berpergian, Mophie meluncurkan powerbank ringkas bernama Powerstation Keychain.


[QUOTE]Desain ringkas dengan cantolan