Lezatnya 10 Kuliner Top di Banten Cocok untuk Kuliner Lebaran
http://bit.ly/2E8Gw7m
http://bit.ly/2E8Gw7m
1024
1024
KASKUS
http://bit.ly/2WJNGpV
51
244
http://bit.ly/2HDdpem
"Jenis makanan kita seabrek jumlahnya. Tinggal mengemas menjadi kekuatan yang memiliki commercial value, bukan hanya cultural value. Saat libur Lebaran, pasti semua keluarga memberikan hidangan pada tamunya, nah, ini momentum menikmati keunggulan kuliner kue saat Lebaran,," tutur Arief Yahya.
Menurut pria Kelahiran 2 April 1961 ini, banyaknya restoran Indonesia yang berdiri di berbagai negara di dunia juga adalah bukti bahwa kuliner Indonesia mampu untuk bersaing di pasar global. Maka sangat disayangkan bila kita sebagai anak bangsa tak mau mengenal makanan khas dari daerah.
"Sampai kerupuk udang pun sudah 20 juta bungkus yang tahun ini beredar di Tiongkok," jelas Arief Yahya.
Untuk itu, Kemenpar merekomendasikan 10 makanan khas daerah Banten yang wajib anda cicipi. "Sangat daerah sekali, tetapi enak rasanya kue-kue dan makanan Banten ini," jelas pria yang murah senyum itu.
Beri apresiasi terhadap thread ini Gan!