#IniIndonesiaku, BELAJAR HIDUP DARI SI KEMBAR LENA DAN LENI


Bicara mengenai hidup setiap individu pasti memiliki sebuah pencapaian tujuan dalam kehidupannya. Akan tetapi untuk meraihnya membutuhkan waktu dan proses yang sangat panjang, mulai dari pengorbanan waktu, masa muda, kesenangan sampai rasa letih yang selalu datang menghampiri. Banyak anak bangsa di Indonesia memiliki cita-cita yang selalu terbayang di kepala, walaupun di sisi ekonomi keluarga tidak terlalu memadai. Lena dan leni sosok kembar tangguh yang memiliki semangat untuk dapat meneruskan jenjang pendidikan SMA dan sekarang mewakili Indonesia dalam olahraga sepak takraw pada Asian Games 2018 yang di selenggarakan di negara tercinta yaitu Indonesia. Yuk kita mengenal lebih jauh sang kembar Lena dan Leni dalam melawan arusnya kehidupan sampai mereka mampu mewakili sebagai atlet Indonesia.


Spoiler for About Lena dan Leni:


Quote:


Yuk gansis mulai dari sekarang manfaatkan waktu kalian sebaik mungkin dan lagi apabila kalian memiliki ekonomi yang memadai. Jadikan cerita dari si kembar menjadi penyemangat kalian untuk terus mengejar apa yang di inginkan tanpa pantang menyerah dan meraih pendidikan setinggi mungkin. Kita yakin anak bangsa Indonesia mampu untuk memperlihatkan lebih luas lagi potensi yang dimiliki. Kita yakin kita bisa #akubanggajadianakindnoesia #Iniindonesiaku


SOURCE: 

Ilus By.Google ,

Video by Youtube,

Info fact by  videoYoutube, grid.id,tempo.co,bola.com, kompas.com,viva.co.id,

Isi tulisan thread By me 

Related Posts

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel