Belajar dari tekad pengusaha cemilan MPINGCHIPS memperkenalkan kota kelahirannya
Wednesday, November 28, 2018
Apakah jika memiliki niat dan tekad, seseorang bisa mewujudkan impiannya ?
Quote:
Quote:
Sebuah contoh tentang kekuatan tekad adalah kisah pengusaha muda asal dari kota Parepare. Dia sekarang merintis usaha bersama seorang sahabat kecilnya yang juga lahir dari kota yang sama. Merintis usaha sederhana dengan menciptakan produk baru yang diproduksi sendiri dari kota kelahiran mereka, tekadnya cukup inovatif dengan menciptakan sebuah produk cemilan dengan menampilkan ikon kota kelahiran pada kemasan produk mereka. Keinginan besarnya adalah memperkenalkan produk dan kota kelahiran mereka di pasar Internasional. bermodalkan keyakinan & kreatifitas menciptakan beberapa varian rasa. "Duo-preneur" julukan mereka yang telah sukses menjadi pengusaha muda asal kota Parepare.
Tetapi dalam kisahnya, awalnya ia merintis usaha tersebut dengan sederhana. Duo-preneur memulai bisnis pertamanya di sebuah rumah kecil milik keluarganya yang sekaligus dijadikan sebagai rumah produksi.
Mereka menyebut startup yang didirikannya dengan nama MPINGCHIPS. Dan produknya adalah "Cemilan milenial dari bahan baku emping melinjo yang memiliki beberapa varian rasa special".
"Duo-preneur" mulai berjualan dan memasarkan produknya door to door lalu menerapkan metode internet marketing, disetiap penjualannya mereka selalu memberikan edukasi tentang manfaat biji buah melinjo ke konsumen dan dilanjutkan dengan memperkenalkan kota kelahiran mereka yaitu Kota Parepare yang juga Kota Kelahiran Bapak "Prof.Dr.Ing.H.Baharuddin Jusuf Habibie". Di Kemasan produk MPINGCHIPS, mereka menampilkan ikon dari Kota Parepare yaitu "Monumen cinta sejati Habibie dan Ainun".
Mereka menyebut startup yang didirikannya dengan nama MPINGCHIPS. Dan produknya adalah "Cemilan milenial dari bahan baku emping melinjo yang memiliki beberapa varian rasa special".
"Duo-preneur" mulai berjualan dan memasarkan produknya door to door lalu menerapkan metode internet marketing, disetiap penjualannya mereka selalu memberikan edukasi tentang manfaat biji buah melinjo ke konsumen dan dilanjutkan dengan memperkenalkan kota kelahiran mereka yaitu Kota Parepare yang juga Kota Kelahiran Bapak "Prof.Dr.Ing.H.Baharuddin Jusuf Habibie". Di Kemasan produk MPINGCHIPS, mereka menampilkan ikon dari Kota Parepare yaitu "Monumen cinta sejati Habibie dan Ainun".
Simetrisnya antara impian dan kerja keras menghasilkan sesuatu yang dapat diraih walaupun terasa jauh untuk dijangkau, seperti tentang tekad bulat dari Ir. Soekarno yang tekad dan impiannya untuk meraih kemerdekaan. Kekuatan tekad dan kesungguhan hatilah yang Make a Dream come true pengusaha cemilan emping melinjo ini sudah berhasil mengirim 3000 pcs lebih produknya ke berbagai provinsi di Indonesia dan mengekspor cemilan emping melinjo ke beberapa negara di asia tenggara.
"Percikan api berupa tekad akan menciptakan kesuksesan yang baru"
SATU HAL LAGI :
Hal Terpenting dari memulai bisnis adalah "Action" Memang tidak gampang tapi langkah pertama sangat diperlukan. Sukses bukan jatuh dari langit, ia tidak datang
dengan sendiri. Sukses didapat lewat perjalanan dan usaha yang tak kenal lelah,
dengan sendiri. Sukses didapat lewat perjalanan dan usaha yang tak kenal lelah,
Membangun atau memulai sebuah usaha adalah salah satu cara yangcukup sulit bagi orang-orang yang tidak tahan banting. Tidak ada entrepreneur yang sukses
hanya dalam satu kali percobaan. Kesuksesan didapat setelah berulang kali
mengalami kegagalan
hanya dalam satu kali percobaan. Kesuksesan didapat setelah berulang kali
mengalami kegagalan